Description
TL 004 merupakan treadmill manual multifungsi yang dihadirkan oleh Total Fitness untuk segala umur. Mempunyai fungsi yang sangat beragam antara lain sebagai alat massager, stepper, twister dan tentunya untuk jogging (lari). Dengan menggunakan treadmill ini akan membuat sesi latihan anda semakin maksimal. TL 004 dapat di setting posisi track datar atau menanjak (incline) secara manual sesuai dengan kebutuhan. Dilengkapi pula dengan monitor untuk memantau hasil latihan anda, antara lain pencatat waktu, jarak, kecepatan, kalori, dan pengukur detak jantung (pulse).
Berat
43 kg
Dimensi
133 × 55 × 22 cm
Reviews
There are no reviews yet.